na INLIS000000000919081 20240905065508 0010-0924000003 ta 240905 | | | - 011.75 011.75 LAU p Laura Elzadai Faradita Pandiangan PENGARUH APLIKASI BOKASHI AMPAS TAHU TERHADAP PERTUMBUHAN DAN PRODUKSI SAWI PUTIH (Brassica pekinensia L.) / Laura Elzadai Faradita Pandiangan [2023] Merauke : Universitas Musamus, 2023 i - xv + 1 - 68 hlm : Ilus ; 12 cm x 3,7 cm x 1,3 cm_ 2 Konten Digital Diana Sri Susanti, SP.,M.P Rangga Kusumah, S.P.,M.P Penelitian ini bertujuan untuk mendapatkan dosis bokashi ampas tahu yang baik serta mengetahui bagaimana respon pemberian bokashi ampas tahu terhadap pertumbuhan dan produksi pada tanaman sawi putih. Penelitian ini dilaksanakan di Screen House, Jurusan Agroteknologi Fakultas Pertanian Universitas Musamus Merauke selama 3 bulan dari Juli-Oktober 2022, menggunakan rancangan acak kelompok (RAK) yang terdiri dari perlakuan P0 (tanpa perlakuan bokashi), P1 (dosis bokashi 10 ton/ha), P2 (dosis bokashi 15 ton/ha), P3 (dosis bokashi 20 ton/ha), P4 (dosis bokashi 25 ton/ha), dan 5 perlakuan 5 ulangan sehingga di peroleh 25 satuan percobaan. Katalog Skripsi CL2CL21313