02226 2200217 4500001002100000005001500021035002000036007000300056008004100059020001500100082001000115084001600125100002100141245007700162250001900239260004200258300003400300650002400334520163500358990001501993INLIS00000000091650720230620123016 a0010-0623000185ta230620 g 0 ind  a9795237101 a006.7 a006.7 WIR l1 aWiryawan, I Made1 aLinux buku mini multimedia center dengan GeeXbox /cI Made Wiryawan dkk. aCetakan ke - 1 aJakarta Timur :bDian Rakyat,c[2005] aix + 105 hlm :bIlus ;c21 cm 4aKomputer multimedia aBuku ini menuntun Anda secara mudah untuk dapat menggunakan Linux sebagai pemutar dan penyimpan file-file multimedia seperti video, musik, dan gambar. Distro Linux yang digunakan adalah FeeXboX, yang dapat dijalankan langsung dari CD, yang disertakan dalam buku ini.GeeXbox juga dapat disimpan ke dalam USB-stick atau harddisk. * Bab 1 menjelaskan apa itu GeeXbox dan cara membuat CD GeeXboX dari file ISO. * Bab 2 membahas cara menggunakan GeeXboX untuk memutar film dan musik, menampilkan gambar atau foto, dan memahami menu-menu yang tersedia. * Bab 3 membahas cara instalasi ke hard disk, termasuk cara menyiapkan partisi dan memformat harddisk, serta memasang boot leader. * Bab 4 menguraikan struktur file dan direktori GeeXbox dalam bentuk CD, GeeXbox setelah berjalan dalam ramdisk, dan GeeXbox setelah diinstalasi ke harddisk. * Bab 5 menjelaskan cara menggunakan program GeeXbox-generator pada distro Linux yang lain, untuk membuat iso baru GeeXbox. * Bab 6 menjelaskan cara mengonfigurasi GeeXbox yang telah diinstal ke harddisk atau dengan GeeXbox-generator, misalnya untuk mengonfigurasi mplayer, TV player, dan driver wireless LAN. * Bab 7 menjelaskan cara mengompilasi source code GeeXbox di distro KNOPPIX, misalnya untuk mengubah logo, menambahkan logo, menambahkan menu, mengubah theme, dan menambah font. * Bab 8 menjelaskan pemanfaatan lanjutan GeeXbox seperti mengedit konfigurasi TV, menggunakan remote control, dan menjalankan GeeXbox melalui jaringan diskless. * Bab 9 menguraikan informasi tambahan tentang projek atau program yang berhubungan dengan GeeXbox. - sumber dari sampul belakang buku aCL1CL13984